Warung Bebas

Saturday, August 31, 2013

TANGISAN SEORANG IBU

Sebuah keluarga yang malang itu, akhirnya tahu bahwa salah satu anak gadisnya bekerja sebagai pelacur di kota Surabaya. Si Ibu pun menangis tersedu- sedu. "Kenapa anda menangis?" tanya tetangga, "Yang sudah terjadi biarlah terjadi, yang penting kita selalu berdo'a semoga ia segera sadar." Sambil mengusap air matanya, Si ibu menjawab dengan terbata- bata 
"Saya menangis bukan karena itu, tetapi saya menangis terharu karena Dia adalah anak satu- satunya dari enam bersaudara yang akhirnya berhasil mendapatkan pekerjaan." 

Friday, August 30, 2013

Pesawat

Pesawat medan —► jakarta bersiap take-off tapi tertunda gara-gara AYF (org dusun udik yg baru pertama naik pesawat) dengan tiket ekonomi tapi ngotot pgn duduk di kelas bisnis.

Ade (pemilik kursi bisnis) :
”Maaf pak… Ini kursi saya”
AYF : ”Anda siapa..?”
Ade : ”Saya penumpang yang duduk disini pak..!”
AYF : ”Penumpang..? Saya juga, sama2 bayar..! Sesama penumpang, knp kamu mau ngatur2 ?”

Ade lalu lapor ke pramugari.
Pramugari : “Maaf pak AYF.. dari tiket bapak mestinya duduk di belakang”
AYF : “Anda siapa..?”
Pramugari : “Saya pramugari”
AYF : “Pramugari itu apa ?
Pramugari : “Pramugari itu yang melayani penumpang”
AYF : “Oh, pelayan? saya kira siapa td, udahlah anda urus aja kerjaan anda, Cuci piring di belakang. Gak usah ngatur2 saya. Pokoknya saya tetap duduk di sini. Anda mau apa??!!”

Pramugari habis akal, dia memanggil pilot.
Pilot : “Maaf pak, mestinya bapak duduk di belakang..!! “
AYF : “Siapa pula anda?”
Pilot : “Saya pilot pak”
AYF : “Pilot itu apa?
Pilot : “Pilot itu yang mengemudikan pesawat ini”
AYF : “Oh sopir..? Saya kira anda siapa, berpkaian kyk LLAJ, pake topi, tnyata cuma sopir. Pokoknya saya tetap disini. Mau apa anda? Ayo klo mau berkelahi. Bikin kesal saya saja”.

A Cong, orang Cina yang baru masuk pesawat mendengar ribut² bertanya pada pilot, kemudian dia manggut² & mendekati AYF sambil membisikkan sesuatu di telinganya, AYF tiba2 bangkit sambil ngomél :
“Dasar supir goblok, pelayan kampret Untung ada org Cina ini yg kasih tau. Klo gak, bakalan dibawa nyasar saya sama kalian.

AYF pun pindah ke belakang, Pilot merasa takjub, dia bertanya pada A Cong :
“Apa sih yang bapak bisikkan, koq tiba² dia sukaréla pindah kursi ?”

A Cong : “Owe tanya bapak mau ke mana? Dia jawab mau ke Jakalta, Owe bilang bapak duduknya salah, kalo ke Jakalta duduknya di belakang, yang di depan ini turun di Singapul… !!! 


Tuesday, August 13, 2013

Kata Kata Gombal Lucu Dan Gokil

Kata Kata Gombal - Untuk anda yang mencari koleksi ungkapan gombal, dibawah ini adalah beberapa kata kata gombal berbagai tema yang bisa anda simak untuk menambah kosa kata seputar gombalan dan rayuan.

kata gombal

Kata Kata Gombal Lucu

Cintaku ke kamu tuh kaya kecoa. Ga punah dimakan zaman.

Aku bakalan berenti cinta sama kamu kalo gajah udah bisa terbang sendiri.

Daripada daftar jadi Boyband mending aku daftar jadi Boyfriend kamu aja.

Enak ya jadi kamu, kalo mau liat bidadari tinggal liat di kaca.

Cintaku ke kamu tuh kaya utang, awalnya kecil, didiemin tau-tau gede sendiri.

�Katanya kalo sering hujan itu bisa bikin seseorang terhanyut, kalo ak sekarang sedang terhanyut di dalam cintamu�

�km pantas di posisi Striker, kalo bermain bola, soalnya cuma dirimu yg dpt menjebol hatiku dgn sekali senyumanmu�

�Kamu punya spidol item ga? | buat apa? | mau warnain kalender, biar ga ada kata libur dalam mencintaimu�

�Aku rela jadi belalang asal kamu kupu-kupunya. Lalu kita siang makan nasi kalau malam minum susu�

Aku sudah siap kalo Senin harus bangun pagi, apalagi bangun rumah tangga sama kamu.

Aku nggak sedih besok hari Senin, aku sedihnya kalo besok nggak ketemu kamu.

Hari minggu itu weekend, tapi kalau cinta kita will never end.

Buat aku, semua hari itu selasa. SELASA ada di sulga kalo baleng kamu.

Aku setuju-setuju aja kok kalo harga BBM makin mahal asalkan senyum kamu tetep murah sama aku.

Berulang tahun memang indah. Akan tetapi lebih indah jika berulang kali bersamamu.

I'm on my mission to hate you. my mission's name is : MISSION IMPOSSIBLE.

Kata Gombal OVJ

Co : �28 Oktober hari apa ayo?�
Ce : �Hari Sumpah Pemuda�
Co : �Kalo 27 Oktobernya hari apa?�
Ce : �Hari apaan tuh Bang..??�
Co : �Hari Sumpah Hatiku..�

Co : �Neng bapaknya nelayan ya�
Ce : �Kok tau sih bang?�
Co : �Iya soalnya kamu telah menjaring hati ku�

Co : �Eh, jangan berdiri dekat-dekat bunga Neng!!�
Ce : �Lah, emang nape Bang?!�
Co : �Nggak apa2 sih, takutnya ntar bunganya layu. Kalah cantik sama Eneng..?�

Co : �Eh Neng, ajarin Abang berenang ya�
Ce : �Emang kenapa Bang?
Co : �Soalnya Abang tenggelam di hati Eneng nih!�

Co : �Neng, tabung gas Neng di rumah bocor ya??�
Ce : �Mang nape Bang?�
Co : �Soalnya Neng udah ngeledakin hati Abang�

Co : �Neng, Bapak Eneng suka main internet ya?�
Ce : �Iya, mang kenapa Bang?�
Co : �Soalnya Neng udah men-download hatiku..�

Co : �Neng, Bapak Neng tukang gali kuburan ya?�
Ce : �Kok gitu Bang?!�
Co : �Soalnya Eneng udah mengubur kesedihan di hati Abang..�

Co : �Neng, Bapak Neng pasti asli Jakarta kan?�
Ce : �ih kok Abang bisa tau sih?!�
Co : �Soalnya Eneng telah memonaskan hatiku..�

Co : �Neng, Bapak Neng pasti pemain bola kan?�
Ce : �Ih, kok Abang tau sih Bang?�
Co : �Soalnya Eneng telah mencetak gol di hati Abang�

Co : �Neng, punya lem nggak?�
Ce : �Ada Bang, emang buat apaan?!?�
Co : �Buat nge-lem hati kita biar menyatu Neng..�

Co : �Kalo rajin pangkal apa?
Ce : �Pangkal pandai�
Co : �Kalo hemat pangkal apa?�
Ce : �Kaya�
Co : �Malas pangkal?�
Ce : �Bodoh..�
Co : �Trus kalo kamu pangkal??�
Ce : �Hah..?!?! pangkal apaan ya?!?�
Co :�Kamu itu.. pangkal-an hatiku..�

Rayuan Gombal PDKT

co:bapak kamu sering merangkai rangkaian komponen ea???
ce:kok tau???
co:cz kamu telah merangkai2 hati ini

co: kmu tau ga knpa kue dont tengah x bolong
ce: ga bang mng x knp..??
co: biar abng bisa liat wjah cntik kmu
hahahai

?(L) bpak kmu tukng tambal ban ya,?
(P)abang tau aj,,???
(L) bilngin ya jngan ikut2an nyebarin paku,,, lbih baik nyebarin cinta aq ke kmu,,,,,, (gombal gambul)

cwo : bapak kamu ikutan BIGBROTHER trans tv ya ..
cwe : kok km tauk..
cwo : soalnya cintaku telah menDeportasi Hatimu .

Sayang,km dlu jurusan teknik mesin yy ??
Iy..mang npa yank ??
Soal.y km udh memperbaiki masa laluku yg suram dgn aku memilikimu..

cwo:ayah ue tukang gru y
cwe:kok tw cie
cwo:karna, aku SLALU MENG9IZI DAFTAR HADIR DHATIMU
CWE:SOESWEeT

.dari sabang sampai marauke
bejajar pulau pulau
sambung menyambung menjadi satu yaitu lah INDONESIA ku
.aku cinta indonesia
.cow..neng beda RI dgn neng
.cew..egak tau,,
.cow..RI ,negaraku..kalau neng, cintaku..
.cew..bisa aja,.

co : kamu sukka ON TIME yaa ..
ce : kok kamu tau ..
co : soalnya,, hatiku slalu standbay buat kamu..

Co: bebz tau gak cinta ku ke kamu berapa persen?
Cew : gak tau bebz?
Co : coba kamu hitung aja rintik hujan yg turun itulah butiran cintaku..
Cew :waww..itu kan bnyak bget s0 sweetz..^_^

Cwo : kmu tau gag bda�nya GBK am hti aku ?
Cwe : engga tau , mmang apa ?
Cwo : klo GBK bsa mnampung beribu� orang ..
Tpi klo hti aku cma bsa mnampung kmu seorang ,,
cwe : gombal >�,<

Sekian kata kata ungkapan gombal kali ini, semoga menginspirasi.

artikel terkait :
kata kata indah
kata kata galau
kata kata cinta
kata kata lucu
kata kata bijak

Kata Kata Motivasi Pemberi Semangat

Kata kata motivasi dibawah ini adalah kumpulan ungkapan yang dapat anda simak dan renungkan untuk memberikan inspirasi motivasi kehidupan ditengah2 masalah yang sering menimpa kita. Semoga kumpulan kata motivasi ini dapat menjadi energi baru dalam menjalani hidup kedepannya.

kata motivasi

Kata Motivasi Kehidupan Dan Cinta

Jangan tertarik kepada seseorang karena parasnya, sebab keelokan paras dapat menyesatkan. Jangan pula tertarik kepada kekayaannya, karena kekayaan dapat musnah. Tertariklah kepada seseorang yang dapat membuatmu tersenyum, karena hanya senyum yang dapat membuat hari-hari yang gelap menjadi cerah. Semoga kamu menemukan orang seperti itu.

Ada saat-saat dalam hidup ketika kamu sangat merindukan seseorang, sehingga ingin hati menjemputnya dari alam mimpi dan memeluknya dalam alam nyata. Semoga kamu memimpikan orang seperti itu.

Bermimpilah tentang apa yang ingin kamu impikan, pergilah ke tempat-tempat kamu ingin pergi, jadilah seperti yang kamu inginkan, karena kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan.

Pandanglah segala sesuatu dari kacamata orang lain. Apabila hal itu menyakitkan hatimu, sangat mungkin hal itu menyakitkan hati orang itu pula.

Kata-kata yang diucapkan sembarangan dapat menyulut perselisihan. Kata-kata yang kejam dapat menghancurkan suatu kehidupan. Kata-kata yang diucapkan pada tempatnya dapat meredakan ketegangan. Kata-kata yang penuh cinta dapat menyembuhkan dan memberkahi.

Awal dari cinta adalah membiarkan orang yang kita cinta menjadi dirinya sendiri, dan tidak merubahnya menjadi gambaran yang kita inginkan. Jika tidak, kita hanya mencintai pantulan diri sendiri yang kita temukan di dalam dia.

Dengan keyakinan kita dpt memindahkan gunung, tapi tanpa persiapan kita dpt tersandung oleh kerikil.

Kerugian terbesar bukanlah saat mengalami kebangkrutan, melainkan saat Kita gagal belajar dari kebangkrutan tsb.

Jangan berlomba utk menemukan kesalahan org lain, tapi berlombalah utk menghindari kesalahan yg sama.

Orang2 yg gagal menciptakan sejarah besar adl orang2 yg meremehkan hal2 kecil.

Belajar memang Melelahkan, namun akan lebih Melelahkan lagi bila saat ini Kamu tidak Belajar

Impian tidak akan menggerakan seseorang utk maju, alasan kuat dibalik impian itulah yg menggerakannya.

Semoga kamu mendapatkan kebahagiaan yang cukup untuk membuatmu baik hati, cobaan yang cukup untuk membuatmu kuat, kesedihan yang cukup untuk membuatmu manusiawi, pengharapan yang cukup untuk membuatmu bahagia dan uang yang cukup untuk membeli hadiah-hadiah.

Ketika satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain dibukakan. Tetapi acapkali kita terpaku terlalu lama pada pintu yang tertutup sehingga tidak melihat pintu lain yang dibukakan bagi kita.

Sahabat terbaik adalah dia yang dapat duduk berayun-ayun di beranda bersamamu, tanpa mengucapkan sepatah katapun, dan kemudian kamu meninggalkannya dengan perasaan telah bercakap-cakap lama dengannya.

Sungguh benar bahwa kita tidak tahu apa yang kita milik sampai kita kehilangannya, tetapi sungguh benar pula bahwa kita tidak tahu apa yang belum pernah kita miliki sampai kita mendapatkannya.

Kata Motivasi Kerja

Kerja adalah rasa cinta yang terlihat. (Kahlil Gibran)

Hendaknya keindahan sesuatu yang Anda cintai adalah sesuatu yang Anda kerjakan. (Rumi)

Hidup adalah kesempatan untuk menyumbangkan cinta dengan cara kita sendiri. (Bernie Siegel, M.D.)

Ukuran tubuhmu kurang penting, ukuran otakmu agak penting, ukuran hatimu adalah yang paling penting. (B.C. Gorbes)

Cara yang nyata untuk membedakan Anda dari saingan Anda adalah layanan yang Anda berikan. (Jonathan Tisch)

Lakukanlah dengan mengesankan, lakukanlah dengan benar dan lakukanlah dengan gaya. (Fred Astaire)

Barang siapa menebar benih kebaikan, akan menikmati panen abadi. (Anonim)

Hanya mereka yang berani mengambil resiko untuk melangkah lebih jauhlah yang akan mengetahui sejauh mana dia dapat melangkah. (T.S. Eliot)

Saya hanyalah seorang manusia, tetapi saya adalah seseorang. Saya tidak dapat melakukan segalanya, tetapi saya dapat melakukan sesuatu. Saya tidak akan menolak melakukan sesuatu yang dapat saya lakukan. (Helen Keller)

Ingatlah selalu bahwa tekad Anda untuk sukses lebih penting daripada yang lainnya. (Abraham Lincoln)

Manakala kita mencintai dan tertawa bersama pasien kita, kita meningkatkan derajat tertinggi penyembuhan, yakni kedamaian didalam hati. (Leslie Gibson)

Sudah menjadi kewajiban kita untuk maju terus seakan-akan batas kemampuan kita tidak ada. (Pierre Teilhard de Chardin)

Tak ada sesuatu pun yang pernah berhasil dengan baik jika pelaksanaanya tidak dibantu oleh semangat yang kuat. (Nietzsche)

Tak seorang pun dapat memahami hati manusia kecuali jika dia memiliki simpati yang dibangkitkan oleh cinta. (Henry Ward Beecher)

Seandainya saya dapat meringankan rasa sakit, atau meredakan rasa nyeri seseorang, atau menolong seekor burung murai yang kebingungan kembali ke sarangnya lagi, hidup saya tak akan sia-sia. (Emily Dickinson)

Kekuatan cinta dan perhatian dapat mengubah dunia. (James Autry)

Cinta menyembuhkan manusia, baik yang memberikannya maupun yang menerimanya. (Dr. Karl Menninger)

Sisihkanlah waktu untuk mengagumi keajaiban hidup. (Gary W. Fenhuk)

Kita cenderung menilai kesuksesan dari jumlah penghasilan kita atau ukuran mobil-mobil kita, bukan dari kualitas layanan dan hubungan kita dengan sesame manusia. (Martin Luther King Jr)

Kata Motivasi Pendidikan / Pelajar

Memahami lebih baik dari sekadar membaca.

Banyak yang ingin pintar, tapi tidak banyak yang mau belajar.

Kalau pelajar tak mau belajar, belum menjadi pelajar sejati.

Tidak ada mata pelajaran yang sulit, kecuali kemalasan akan mempelajari mata pelajaran tersebut.

Orang tua kerja untuk menghidupi anaknya, anaknya sekolah agar mendapatkan kehidupan yang lebih layak di kemudian hari. Dengan belajar dan mendapatkan nilai baik adalah cara jitu pelajar untuk membahagiakan orang tuanya.

Malas belajar hanya akan membuat suatu pelajaran semakin sulit dipelajari.

Lebih baik belajar satu halaman per hari daripada belajar satu buku tapi cuma sehari.

Bodoh itu takdir, tapi bisa diubah. Tentunya dengan belajar.

Belajar adalah investasi berharga untuk masa depan dan tidak seperti harta yang suatu saat bisa habis.

Bagi yang tahu bahwa belajar itu menyenangkan, belajar adalah aktivitas yang menyenangkan.

Dengan belajar sesungguhnya kita telah membuka satu pintu menuju kesuksessan

Aku datang, aku belajar, aku ujian, aku revisi dan aku menang!

Bermimpilah tentang apa yang ingin kamu impikan, pergilah ke tempat-tempat kamu ingin pergi, jadilah seperti yang kamu inginkan, karena kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan.

Kuolah kata, kubaca makna, kuikat dalam alinea, kubingkai dalam bab sejumlah lima, jadilah mahakarya, gelar sarjana kuterima, orangtua,calon istri/suami dan calon mertua pun bahagia

Tujuan sekolah bukan hanya sekadar mendapatkan ijazah. Ilmu yang terpenting yang harus didapat. Percuma dapat ijazah tapi sedikit ilmu yang didapat dari sekolah.

Belajar butuh kesabaran. Hilangkan rasa ingin cepat-cepat menguasai materi. Belajar butuh proses.

Demikian kumpulan kata motivasi kali ini, semoga bisa memberikan semangat hidup kepada pembaca.

artikel terkait :
kata kata romantis
kata kata gombal
kata kata indah
kata kata galau
kata kata cinta

Contoh CV lamaran kerja atau resume

Pada postingan kali ini admin akan memberikan contoh cv terbaik yang bisa anda jadikan referensi pembuatan daftar riwayat hidup sebagai dokumen pelengkap untuk menemani surat permohonan bekerja di subuah perusahaan yang anda inginkan.

contoh cv

Contoh CV bahasa indonesia

DEJAN STANCOVIC
Alamat : Jl. Tenggilis Mejoyo W-24 Surabaya Telepon: 0001000
HP        : 0800000000
Email    : nick_challenge2012@yahoo.com

Tanggal Lahir  : 27 Januari 1980
Agama   : Islam
Tinggi/Berat Badan : 160 cm/60 kg
Status   : belum menikah

Pendidikan Formal
1998 � 2002  Universitas Surabaya Fakultas Teknik Jurusan Teknik Informatika,  IPK 3.20
1995 � 1998  SMA Ciputra (Kelas III bidang studi IPA)

Pendidikan Non Formal
2003  Web Design  Studio Sertifikasi
2002 Linux Chip Sertifikasi
2002 Cisco System Info Komputer Sertifikasi
2002 Bahasa Jepang NICE Center Intermediate
2000 Bahasa Inggris English First (EF) Intermediate
1998 Bahasa Mandarin Kursus privat Kelas conversation

Pengalaman Organisasi
2001 � 2002  Karang Taruna Kampung Bedug, sebagai wakil ketua
Tugas : menggalang dana kegiatan warga, menyusun rencana kegiatan, mengkoordinir acara warga.

2000 � 2001  UKM Bowling, sebagai ketua
Tugas : menyusun AD/ART, membuat rencana kegiatan,

2000 Kontes Band Kampus se-Indonesia, sebagai Steering Comitee
Tugas : mengarahkan kegiatan sesuai visi misi organisasi

1999 � 2000  Senat Fakultas, sebagai ketua
Tugas: mengkoordinir unit kegiatan mahasiswa fakultas

Pengalaman Kerja
Agustus 2003 � Juli 2004,
Web administrator PT Jude Kekar Bertanggungjawab kepada IT Manager
Lingkup tugas:
- Koordinator web designer
- membuat konsep tampilan web
- mengkoordinasi lalu lintas informasi web
- mengembangkan e-commerce perusahaan

Mei 2003 � September 2003,
Web designer PT Bhoiem Jaya Sekali Bertanggungjawab kepada IT Manager
Lingkup tugas:
-  Membuat desain situs dilengkapi dengan pengembangan database interaktif,
- pengelolaan tampilan situs sesuai kebutuhan.

Hobi dan Minat
Sepak bola, renang dan Jogging
Pembuatan game pc dan pembuatan desain grafis.
Mencari info terbaru di internet

Referensi
Judith E. Dwijanti, Direktur PT Jude Kekar: (031) 29000007 Bobby Meidrie Levianto, Direktur PT Bhoiem Jaya Sekali: (031) 2900000

CV bahasa inggris

Simon Yen
(64)12345678
simon_yen@mail.com

EDUCATION
Sep 2008---Present, Shanghai University, BE

    Candidate for Bachelor in Mechanical Engineering degree (ME).
    Major academic courses highlights: Company Property Management; Marketing; Economics; English
    Technology Communication; Information Management System; Modern Fabrication System.

May 2011, Certified Public Accounting Training (CPA)

OCCUPATION
Dec 2011----present, ITT Flygt investment. China
Application Engineer, Sales & Marketing

    Application support and industry projects tracing to sales office to achieve the sales budget and new industry market application research.
    Pay suitable visits to end users and DI for seminars and technical presentations with salesperson or distributors while collecting marketing information and competitor information analysis.

July 2011----Sep 2011, Intel Products Co., Shanghai, China
CPU Assembly Engineer (Internship)

    Analyzed the yield ratio trend, documented and solved the current problems.
    Participated in the training of marketing, business process modeling and analysis at Intel University.
    Visualized a project review with impressive presentation and multi-media animation, which was highly appreciated by department manager.

June 2011----July 2011, GF Fund Management Co., LTD.
Campus Intern

    Analyzed investment principles and related financial derived products
    Formulated the scheme of market popularization and network marketing.

AWARDS

    2009-2010, Second-Class Scholarship for Excellent Students of Shanghai University.
    2010-2011, the Imagine Ambassador of Shanghai Tennis Popularization.

COMPETENCIES & INTERESTS

English Ability : Band 6 and the intermediate test of interpretation.
Germany Ability : 600 hours of Germany lessons in TongJi University.

Computer Skills:

    National Computer Lever 3rd Certificate. ( Network Communication )
    Professional Certificate of Assistant Information Officer (AIO).
    C++, VBA, Provision, JMP, AutoCAD, 3Dsmax, Photoshop, Solidworks, Aftereffect

Personal Interests:

Basketball (Skills); skating (Speed); English (elegant); Snooker (Stable)

Nah, sekian dulu contoh cv kali ini, bila perlu anda bisa melihat berbagai dokumen contoh surat di blog ini yang akan selalu di update untuk memenuhi kebutuhan anda.

artikel terkait :
contoh surat lamaran kerja
contoh surat pengunduran diri

Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru Terbaik

Contoh surat lamaran kerja dibawah ini bisa anda lihat sebagai referensi bagaimana membuat surat lamaran kerja yang baik dan benar dalam kaitannya dengan permohonan kerja anda ke salah satu lembaga atau koorporasi.

Silahkan di cek contoh surat lamaran kerja mana yang sesuai dengan kebutuhan anda di bawah ini :

contoh surat lamaran kerja

Format Surat Lamaran kerja Sederhana

_______,  ___  _______ 2010
Hal : Lamaran pekerjaan

Kepada,
Yth. _____________
PT _______________
Jln. ______________

Dengan hormat,

    Saya bernama lengkap ................ Kini, saya berusia ........ tahun. Saya adalah sarjana lulusan Universitas ................, tepatnya dari Jurusan ............ Dengan ini, saya bermaksud mengajukan permohonan untuk menjadi karyawan di PT ................., khususnya sebagai .......................

    Saya memiliki kondisi kesehatan yang sangat baik. Saya menguasai bahasa Inggris, baik secara lisan maupun tulisan. Saya telah terbiasa bekerja menggunakan komputer, terutama mengoperasikan aplikasi paket MS Office, seperti Excel, Word, Acces, PowerPoint, OutLook, juga internet. Sebagai bahan pertimbangan lainnya, bersama surat ini saya lampirkan data diri saya sebagai berikut.
1.    Daftar riwayat hidup
2.    Fotokopi ijazah terakhir
3.    Fotokopi transkrip nilai
4.    Fotokopi KTP
5.    dan lain-lain

    Saya berharap Bapak/Ibu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan kesempatan wawancara, sehingga saya dapat menjelaskan lebih rinci tentang potensi diri saya. Demikian surat lamaran ini. Terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu.
                                  
 Hormat saya,

���������.

Contoh Surat Lamaran Kerja CPNS

Yogyakarta, 20 Juli 2012

Kepada yth :

Bapak/Ibu Menteri .....
������
di -
Jakarta

Saya yang bertanda tangan di bawah ini,

Nama :
Tempat, tgl lahir :
Usia pada tanggal 01/01/2012: ... Tahun, ... bulan
Jenis kelamin :
Agama :
Pendidikan/Jurusan : S-1 ....
Alamat :
Nomor telepon/HP :

Dengan ini menyampaikan permohonan kepada Bapak/Ibu, agar kiranya dapat diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Departemen -----, dengan jabatan  ......... (kode jabatan : �.)

Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu, bersama ini Saya lampirkan :

    Foto copy Ijazah terakhir beserta transkripnya yang telah dilegalisir masing-masing 1 (satu) lembar,
    Pas photo ukuran 3�4 cm sebanyak 4 (empat) lembar,
    Foto copy Kartu Pencari Kerja (AK. I) yang telah dilegalisir sebanyak 1 (satu) lembar.


Demikian permohonan ini disampaikan, besar harapan Saya kiranya Bapak/Ibu dapat mempertimbangkannya, sebelum dan sesudahnya diucapkan terima kasih.

Hormat Saya,


(Tanda Tangan - Nama Terang)

Surat Lamaran Kerja BUMN

Hal : Lamaran Pekerjaan

Kepada Yth.,
General Manajer
PT. Honda MPM Motor
Jl. Sudirman No.1 5
Jakarta

Dengan hormat,

Sesuai dengan penawaran lowongan pekerjaan dari PT. Dewi Sintho Abadi ( DSA ), seperti yang termuat di harian Kompas tanggal 27 Agustus 2007. Saya mengajukan diri untuk bergabung ke dalam Tim Marketing di PT. Dewi Sintho Abadi ( DSA ).

Data singkat saya, seperti berikut ini.

Nama ............................
Tempat & tgl. lahir .........................
Pendidikan Akhir .......................
Alamat ..........................
Telepon, HP,.....................
e-mail. ....................
Status Perkawinan .......................

Saya memiliki kondisi kesehatan yang sangat baik, dan dapat berbahasa Inggris dengan baik secara lisan maupun tulisan. Latar belakang pendidikan saya sangat memuaskan serta memiliki kemampuan manajemen dan marketing yang baik. Saya telah terbiasa bekerja dengan menggunakan komputer. Terutama mengoperasikan aplikasi paket MS Office, seperti Excel, Word, Acces, PowerPoint, OutLook, juga internet, maupun surat-menyurat dalam Bahasa Inggris.

Saat ini saya bekerja sebagai staff Marketing di PT. Adira Finance. Saya senang untuk belajar, dan dapat bekerja secara mandiri maupun dalam tim dengan baik.

Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan :

    Daftar Riwayat Hidup.
    Foto copy ijazah S-1 dan transkrip nilai.
    Foto copy sertifikat kursus/pelatihan.
    Pas foto terbaru.

Saya berharap Bapak/Ibu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan kesempatan wawancara, sehingga saya dapat menjelaskan secara lebih terperinci tentang potensi diri saya.

Demikian surat lamaran ini, dan terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu.

Hormat saya,

Nama Anda Di Sini

Contoh Surat Lamaran Kerja Bank

Jl. Kayu Manis II/24
Cempaka Putih
Jakarta Pusat 17556

25 Mei 2011

Yth;
Bpk. Hartono Hartawan
Direktur Personalia
PT. Bank Perkasa
Jl. Gajah Mada 25
Jakarta 17006

Dengan hormat,

Bapak Sindunata, kepala cabang Bank Perkasa Tanah Abang, yang merupakan sahabat dari orang tua saya, menyarankan untuk menulis surat kepada bapak, mengenai kemungkinan adanya kebutuhan karyawan baru sehubungan dengan akan dibukanya cabang Bank Perkasa di daerah Cempaka Putih. Bilamana memang benar, sudilah kiranya Bapak memberikan kesempatan kepada saya untuk mengisi kebutuhan tersebut.

Seperti tertulis dalam resume terlampir, saya adalah lulusan Akademi Akuntansi Yayasan Administrasi Indonesia (YAI) Jakarta tahun 2006. Saya telah bekerja paruh waktu selama 4 bulan terakhir sebagai tenaga kasir di toko buku Alda, Jakarta Pusat. Saya mampu mengoperasikan komputer untuk melakukan pengolahan data maupun pembuatan laporan menggunakan MS Excel, MS Word dan PowerPoint, dan saya bersedia menggunakan kemampuan saya tersebut untuk pekerjaan administrasi.

Saya sangat ingin untuk bertemu Bapak dalam suatu kesempatan wawancara, dimana saya dapat menjelaskan kemampuan dan potensi diri saya secara lebih mendalam. Saya dapat dihubungi di nomor telepon 021-556887.

Atas perhatiannya, saya sampaikan terima kasih.

Hormat saya,

Wirda Nadya

Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris

To : Resources Department Manager
PT. Ula Rubat
Jl. Siangkaan No. 1
Panribuan

Dear Sir,

I wish to apply for the position of Accounting Staff that was advertised on Sumut Pos, June 10, 2012.

I have over one year experience as an Accounting with PT. Ula Ribur and have experience of a wide variety of pattern techniques. My computer skills are very good, and I have an excellent record as a reliable, productive employee.

I am looking for new challenges and the posistion of Accounting Staff sounds the perfect opportunity. Your organisation has an enviable record innovation in investor financial cosultant, and an excellent reputation as an employer, making the position even more attractive.

I enclose my CV for your inspection and look forward to hearing from you soon. I am available for interview at your convenience

Sincerely yours,

Labo Dalih

Nah, beberapa contoh diatas cukup untuk mewakili surat lamaran kerja yang baik dan sesuai dengan kebutuhan kerja masa kini. Sebagai tambahan untuk format lainnya akan di update pada waktu yang akan datang.

artikel terkait :
contoh surat pengunduran diri
contoh cv

Monday, August 12, 2013

OPTIMASI SEO UNTUK PEMULA

OPTIMASI SEO UNTUK PEMULA
OPTIMASI SEO UNTUK PEMULA � Bagi kebanyakan pemula melakukan optimasi seo mungkin begitu membingungkan, bahkan tidak sedikit para pemula yang putus asa karena tidak juga mendapatkan hasil yang maksimal.

Membangun sebuah blog yang populer memang tidak sebentar, dan cara yang dilakukan juga tidak mudah, minimal anda membutuhkan 3 bulan untuk membuat blog anda ramai itupun jika anda tidak malas untuk mencari backlink dan membuat artikel yang berkualitas.

Jadi jika anda seorang pemula dan masih bingung bagaimana untuk melakukan optimasi pada blog anda ikuti saja checklist optimasi seo berikut itu, berikut adalah langkah awal atau bagian dasar untuk membuat blog anda ramai pengunjung.

1.Buatlah artikel yang berkualitas

Maksud brkualitas disini adalah artikel yang mampu memberikan penyelesaian bagi suatu masalah. Coba anda fikirkan jika artikel anda mampu menjawab pertanyaan dari pengunjung blog anda maka secara otomatis pengunjung akan puas dengan blog anda dan bisa jadi mereka akan menjadi pengunjung setia, bahkan merekomendasikan blog anda pada pengunjung lain. Membuat artikel berkualitas sebenarnya mudah saja, jika anda masih bingung seperti apa artikel yang berkualitas silahkan baca cara membuat artikel yang berkualitas yang sudah pernah saya tulis.

2.Lakukan optimasi seo onpage
Jika anda sudah mengerti seo anda akan sadar betapa pentingnya optimasi seo onpage ini, tetapi anda tidak perlu hawatir karena saya sudah merangkumnya bagaimana cara mengoptimasi blog anda dari segi onpage. Silahkan baca saja cara melakukan optimasi onpage. Jika anda masih pemula dan tidak faham atau tidak mau repot-repot melakukan poin-poin optimasi onpage anda juga bisa menggunakan template seo friendly yang sudah saya terapkan optimasi onpagenya silahkan download dan pasang pada blog anda.

3.Mencari backlink dan promosikan blog anda.
Banyak sekali cara yang bisa dilakukan untuk untuk berpromosi serta mencari backlink, bagi anda yang masih pemula yang perlu anda lakukan adalah berkunjung ke blog-blog yang masih memiliki tema yang sama dengan blog anda, ambilah pelajaran dari setiap kunjungan anda jangan lupa untuk mengomentari atau bertanya jika ada hal yang tidak anda fahami. Dan jalinlah persahabatan dengan baik. Selanjutnya beritahu teman-teman anda tentang blog yang ada buat jangan lupa ajak mereka untuk berkunjung dan mempromosikan blog anda. Tentunya blog anda harus memiliki artikel yang berkualitas.

Lakukanlah langkah-langkah diatas dengan baik, setelah anda memiliki banyak artikel berkualitas, optimasi onpage yang benar dan mempromosikan blog anda, barulah anda coba memahami seo yang lebih intensif serta poin-poin pendukungnya, saya yakin dalam waktu 3 sampai 6 bulan blog anda sudah memiliki trafik yang bagus, intinya adalah bersabar dan terus berusaha.

Itu adalah trik atau tutorial dari saya sendiri saya berani memberikan tutorial tersebut berdasarka pengalaman yang pernah saya alamai dan saya terus mencoba membuat cara yang simple agar para pemula dapat memahami seo dengan mudah sesuai visi dan url blog ini trik seo simple.

Saya rasa cukup samapi disini saja dulu silahkan lakukan checklist diatas dengan baik setelah anda faham maksud atau tujuan checklist diatas saya akan mencoba menyediakan artikel-artikel pendukung seperti bagaimana mencarari backlink, perbedaann backlink nofollow dan dofollow serta pengetahuan seo dan tutorial blog yang lainnya.

Jika anda rasa artikel ini bermanfaat silahkan share pada teman-teman anda dan jangan sungkan untuk bertanya jika anda tidak faham atau masih ada yang belum jelas.

Wednesday, August 7, 2013

My First Experience Join SEO Contest

My First Experience Join SEO Contest
MY FIRST EXPERIENCE � Itulah kata yang tepat untuk menggambarkan pengalaman pertama saya mengikuti kentes seo, bagaimana tidak, sekitar tiga bulan lalu saya mulai menggeluti dunia blogging dan untuk pertama kalinya sejak saat itu saya ikut serta dalam salah satu kontes seo yaitu JalanTikus.com Download Game PC dan Android Gratis Terbaru dengan Server Lokal.

Awalnya saya bingung apa itu kontes seo, ahirnya saya mencari referensi dari mbah google dan ahirnya saya mengerti apa itu kontes seo, ahirnya tanpa fikir panjang sayapun mulai menulis artikel dengan kata kunci anekahosting.com web hosting murah terbaik di Indonesia dan sebisa mungkin agar memenuhi persyaratan peserta kontes. Setelah daftar ahirnya artikel saya disetujui oleh panitia pelaksana dan sejak saat itu saya resmi mengikuti kontes seo.

Setelah berjalan beberapa minggu saya menemukan bahwa untuk menjadi juara dalam kontes seo, kita harus mengoptimasi artikel kontes tersebut, disaat peserta yang lain sibuk mengoptimasi artikel kontes mereka saya malah I do nothing alias tidak melakukan apa-apa pada artikel saya. Setelah saya coba mencari tau ternyata banyak sekali yang mencari backling dengan anchor text JalanTikus.com.

Saya merasa heran dengan peserta-peserta sementara yang menduduki halaman satu google, bahkan rank mereka masih tinggi-tinggi bahkan saya fikir mereka menggunakan blog dumy yang snegaja dibuat untuk kontes seo. Hal ini terlihat dari isi blog yang hanya beberapa artikel dan nilai alexa rank merekapun masih di nominal 1-10 juta keatas.

Sampai saat ini saya masih binggung bagaimana mereka melakukan optimasi untuk artikel mereka, saya sempat mengecek jumlah backlink pada home page blog-blog yang unggul sementara, dan jumlahnya tidak seperti yang saya bayangkan, bahkan diantara mereka backlink yang meneuju home page masih sedikit. Saya mempunyai analisa jika mereka langsung memberikan backling ke artikel yang sedang di ikutkan kontes.

Untuk menjadi pemenang saya rasa masih jauh untuk saya pribadi, tapi saya tetap berharap saya bisa menjadi salah satu pemenang, jikapun gagal saya akan jadikan pengalaman saya untuk kontes seo berikutnya.JalanTikus.com Download Game PC dan Android Gratis Terbaru dengan Server Lokal.

Ada juga pengalaman  lain yang saya dapatkan ketika mengikuti kontes seo, saya tuliskan pada artikel saya yang berjudul, suka duka penilaian kontes seo. Untuk saat ini saya hanya fokus untuk mengelola blog saya trik seo simple, dan jikapun ada kontes seo yang lain berikutnya saya akan belajar seo spesialis kontes. Dan mungkin bukan menggunakan blog ini melainkan membuat blog baru yang khusus membahas seo untuk kontes.

Friday, August 2, 2013

CARA MEMBUAT CATATAN KAKI ARTIKEL DI BLOG

CARA MEMBUAT CATATAN KAKI ARTIKEL DI BLOG
CARA MEMBUAT CATATAN KAKI ARTIKEL DI BLOG � Seperti pada umumnya catatan kaki berfungsi untuk menyampaikan catatan-catan yang dianggap penting, tidak jauh berbeda dengan catatan kaki artikel di blog, biasanya catatan kaki pada blog dibuat untuk memberikan atau menyampaikan informasi kepada pengunjung blog tersebut, bisa berupa ucapan terima kasih, pesan-pesan bahkan peringatan terhadap pengunjung blog.  Letak catatan kaki biasanya di ahir dari sebuah artikel.

Selain catatan kaki, biasanya para blogger menyertakan rich snippet sebagai pendamping catatan kaki tersebut. Tidak sedikit blogger yang memasang catatan kaki untuk memberikan peringatan kepada pengunjung blog mereka agar tidak menjiplak artikelnya, sehingga catatan kaki dianggap perlu.

Bagaimana dengan anda, apakah anda tertarik untuk memasangnya untuk berinteraksi dengan pengunjung blog anda? Atau hanya sekedar untuk mengucapkan terima kasih karena sudah berkunjung. Jika anda tertarik jadi mari kita mulai saja cara membuatnya.

Cara membuat Catatan Kaki Artikel
  • Pada dashboar blog anda silahkan pilihTEMPLATE
  • Klik EDIT HTML
  • Ketika halaman html sudah terbuka silahkan klik sembarang didalam template anda dan tekan CTRL + F
  • Setelah kotak kecil muncul dipojok kanan atas, masukan kode <data:post.body/> dan klik enter.
  • Maka anda akan menemukan kode tersebut, silahkan geser kursor anda kebawah pasti akan ada dua kode <data:post.body/>.
  • Setelah itu letakan kode berikut tepat dibawah kode <data:post.body/>.
        <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
        <div class='vcard' id='hcard-Riswan-Sucess' style='margin-top: 30px; padding: 10px; font-size: 12px; font-family: Arial; background: #dcdcdc; line-height: 1.3em; color: #777'>
        <span style='color:#777; font-size:18px; margin-top:10px'>Terima Kasih Telah Berkunjung</span><br/>
        Judul: <span itemprop='itemreviewed'><data:post.title/></span><br/>
        Ditulis Oleh <span class='fn n'><span class='given-name'><span itemprop='reviewer'><data:post.author/></span></span></span><br/>
        <span style='text-align: justify'>Jika mengutip harap berikan link DOFOLLOW yang menuju pada artikel <b><a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a></b> ini. Sesama blogger mari saling menghargai. Terima kasih atas perhatian anda</span>
        </div>
        </b:if>
  • Simpan atau Save Template anda.
Keterangan:
  • Gantilah RISWAN-SUCCESS dengan nama anda.
  • Anda bisa mengubah warna backround, jenis font, dan ukuran font berdasarkan keinginan anda.
  • Untuk yang sudah membaca artikel saya mengenai cara membuat read more otomatis, anda hanya perlu meletakan kode catatan kaki diatas tepat dibawah kode read more, karena kode <data:post.body/> sudah diganti dengan readmore.
Jika anda berhasil membuatnya maka hasilnya akan seperti gambar dibawah ini:

catatan kaki di blog

Demikianlah tutorial tentang cara membuat catatan kaki artikel pada blog, semoga artikel ini bisa membantu dan bermanfaat tentunya.

STORE.CO.ID - Toko Online Gratis Ongkos Kirim Pertama di Indonesia!

STORE.CO.ID - Toko Online Gratis Ongkos Kirim Pertama di Indonesia!  - Tidak terasa, akhirnya bulan puasa sudah hampir usai dan sebentar lagi lebaran tiba. Seperti yang telah kita ketahui bahwa hampir setiap kaum muslim indonesia mempunyai kebiasaan yang terbilang unik dan sudah berlangsung lama dari waktu-ke waktu. Biasanya setiap menjelang hari raya Idul Firti tiba, orang-orang sudah mulai sibuk mencari pakaian untuk lebaran (termasuk saya hehe). Namun biasanya banyak juga orang yang tidak terlalu mementingkan hal tersebut terutama disebabkan oleh beberapa faktor misalnya :

  • Malas pergi ke pasar atau mall karena jaraknya yang lumayan jauh. 
  • Harga pakaian yang mahal, terutama jika sedang menjelang lebaran 
  • Adapun bisa memesan barang dari toko online, tapi biasanya harga barang dan biaya ongkos kirim yang lumayan mahal
  • Selain itu belanja secara online juga rawan penipuan
  • Belum lagi, butuh uang untuk bayar zakat, dan masih banyak lagi alasan yang lainnya
Itulah yang saya rasakan ketika ingin berbelanja pakaian. Eits, tapi itu dulu, sebelum saya mengenal toko online STORE.CO.ID. Anda pasti bingung ya? Apa sih toko online STORE.CO.ID itu? untuk lebih jelasnya, yuk kita lanjut baca lagi!


STORE.CO.ID - Toko Online Gratis Ongkos Kirim Pertama di Indonesia!

1  Apa dan Mengapa Harus STORE.CO.ID

Store.co.id merupakan salah satu toko online terbesar di Indonesia karena toko online tersebut menjual banyak jenis produk pakaian berkualitas dengan harga pas, pelayanan yang bikin puas dan keamanannya pun terjamain. Selain itu toko online store.co.id juga merupakan satu-satunya toko online dengan ongkos kirim gratis yang ada di Indonesia. Nah, hal inilah yang menjadi salah satu kelebihan toko online tersebut. Penasaran dengan kelebihan-kelebihan store.co.id yang lainnya? Yuk kita lanjut baca!

2  Kelebihan Toko Online STORE.CO.ID

Dalam paragraf sebelumnya, saya sudah menyebutkan beberapa keunggulan dari toko online store.co.id, namun untuk lebih lengkapnya silahkan baca penjelasan dibawah ini:

2.1 Produk lengkap


        Toko online store.co.id merupakan toko online yang menjual beragam produk pakaian berkualitas dengan harga pas. misalnya :


a. Pakaian Wanita
Untuk baju wanita sendiri meliputi Baju Asimetris, Baju Batik, Baju Daster, Baju Hamil, Baju Kerja, Baju Mandi, Baju Pengantin, Baju Pesta, Baju Renang, Baju Retur, Baju Senam, Baju Tidur, Big Size, Blouse, Bolero, Cardigan, Celana Wanita, Dress, Jaket, Jumpsuit, Kaos Lucu, Kebaya Modern, Khusus Premium, Legging, Legging Jeans, Long Maxi Dress, Pakaian Dalam, Rok Wanita, Rompi, Tank Top dan masih banyak lagi. Untuk lebih lengkapnya dapat anda lihat di halamaFemale Store

b. Pakaian Pria
Contoh produk pakaian pria yang tersedia di store.co.id misalnya Kemeja Pria, Tshirt Pria, Celana Pria, Celana Renang Pria,  Baju Basket, Baju Sepeda, Baju Koko, Aksesoris Pria, Topi, Dompet Pria, Kaos Kaki, Sabuk Pria 7, Baju Bola dan masih ada lagi yang lainnya

c. Pakaian Anak
Tersedia juga baju anak laki-laki dan perempuan sesuai usia, misalnya Kaos Anak, Celana Anak, Setelan Anak, Sepatu Anak, Baju Renang Anak, Celana Dalam, Tas Anak, Baju Tidur Anak, Buku Anak, Kaos Kaki Anak dan masih banyak lagi

d. Beragam Aksesoris
Kalung Cantik Bros Cantik Anting Anting Pin Lucu Syal Tas Laptop  Tas Wanita Dompet Wanita Gelang Sabuk Lucu Cincin Stocking dan masih banyak lagi

e. Perlengkapan Bayi
Baju Bayi Cewek, Baju Bayi Cowok,  Baju Jumper Bayi, Gendongan Bayi, Botol Susu, Water Teether, Sepatu Bayi,  Bandana Bayi, Washlap Mandi, Potty Seat, Bak Mandi Bayi, Termos Bayi, Celemek Makan Bayi dan masih banyak lagiUntuk lebih lengkapnya, silahkan anda kunjungi websitenya langsung hanya di www.store.co.id



2.2  Kepuasan dan Kemanan  Pelanggan Terjamain

Masalah kepuasan berbelanja di toko online store.co.id sudah tidak diragukan lagi, selain karena produknya yang lengkap juga karen produk yang dijual berkualitas tinggi. Selain itu juga gratis ongkos kirim / biaya pengiriman barang. Kalau anda tidak percaya, silah coba sendiri. Dan anda akan percaya setelah anda mencobanya. Jika anda merasa tidak puas dengan pelayanan mereka, anda bisa menyampaikan keluhan anda melalui halaman ini : http://female.store.co.id/index.php?action=contact.main&kritik=1

Perlu anda ketahui, setiap domain/nama website dengan akhiran .id, tingakat kemanannya tinggi dan lebih aman dari penipuan. Karena pada saat daftar domain tersebut, para pemilik domain akan dimintai persyaratan seperti KTP dan surat-surat lainnya

2.3 Gratis Ongkos Kirim / Biaya Pengiriman Barang

Sebelumnya saya minta maaf, bukan bermaksud menjelek-jelekan toko online yang lainnya. Tapi ini memang benar, toko online mana yang menjual produk tanpa ongkos kirim selain toko online store.co.id?. Kalaupun ada itu hanya pada saat masa promo. Setelah itu kembali bayar hehe.


2.4 Tampilan Toko Online yang Simple dan Memiliki Menu Navigasi Yang Bagus

Jika anda mengunjungi situr toko online store.co.id, mungkin anda akan menemukan sebuah website dengan tampilan yang istimewa amun simple, karena mempunya menu navigasi yang bagus, sehingga dapat mempermudah anda untuk menemukan barang yang anda cari.


2.5 Loading Toko Online Yang Cepat

Selain memiliki menu navigasi yang bagus, store.co.id juga merupakan situs toko online yang cepat pada saat proses loading dan tentu saja dapat membuat kita nyaman saat menelajahi situs tersebut

2.6 Adanya Program Free Member Affiliate

Bagi anda yang ingin mendapat penghasilan tambahan, anda juga dapat menjadi member. Maksudnya kita bisa menjadi member atau anggota dari toko online store.co.id secara gratis. Kemudian kita akan mendapatkan affiliate link dan banner yang dapat kita gunakan untuk mempromosikan produk store.co.id. Dan jika ada seseorang yang membeli produk di store.co.id melalui  affiliate link kita, maka kita akan mendapatkan komisi sebesar 5% dari penjualan produk tersebut. Untuk info lebih lengkapnya silahkan kunjungi : http://female.store.co.id/affiliate.html

2.6 Jadilah Premium Member

Jika kita hanya menjadi free member maka kita hanya akan mendapatkan komisi 5%, berbeda dengan premium member yaitu keuntungannya bertambah jadi 2x lipat. Untuk menjadi premium caranya sangat mudah, kita hanya perlu membayar biaya sebesar 48ribu/tahunnya. untuk lebih jelasnya silahkan cek di : http://female.store.co.id/affiliate.html



2.7 Gratis Kupun Sebesar 25 ribu

Bagi anda yang ingin mendapatkan gratis kupon 25 ribu caranya sangat mudah. Anda hanya perlu membuat review tentang toko online store.co.id  di blog anda. Untuk info lebih lengkapnya silahkan cek di halaman : http://blog.store.co.id/review-baju-berhadiah-kupon-belanja/



2.8 Gratis ToteBag Menarik

Totebag adalah ciri khas store.co.id yang dipersembahkan untuk para pelanggan. Setiap barang yang dikirim selalu dibungkus rapi di dalam totebag. Anda dapat melihat berbagai koleksi menarik di halaman : http://female.store.co.id/totebag.html


2.9 Terdapat 2 Pilihan Bahasa

Untuk anda yang berasal dari negara indonesia mungkin anda sudah tidak asing lagi dengan bahasa indonesia. Namun untuk anda yang berasal dari suku melayu dan sudah terbiasa menggunakan bahasa melayu, anda dapat memilih bahasa melayu.




Ayo kunjungi segera Toko Online "STORE.CO.ID" 
dapatkan produk pakaian berkualitas dengan harga pas
 dan pelayanan yang bikin PUAS!


Apa lagi yang anda tunggu? Selain dapat berbelanja barang berkualitas dengan harga pas, anda juga dapat mendapatkan penghasilan tambah dengan menjadi Affiliate member di toko online Store.co.idSebelum lebaran tiba, ayo kita belanja di toko online store.co.id. Toko online terbesar di indonesia yang menjual produk pakaian berkualitas dengan berbagai merek. Dan juga satu-satunya toko online dengan ongkos kirim gratis! Akhir kata, saya ucapkan terimakasih pada anda yang sudah bersedia membaca artikel ini. Sekian dan terimakasih.